Kasatreskrim: Sidak Kabar Kelangkaan BBM Jenis Pertalite, Akibat Gangguan Aplikasi Dan Pompa Mesin SPBU Rusak

- Penulis

Jumat, 23 Februari 2024 - 13:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

PADANG LAWAS (SUMUT) ANTARANEWS86.COM //-Akibat kelangkaan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis pertalite Khususnya di daerah Sibuhuan, Kabupaten Padang Lawas (Palas), ternyata diakibatkan keterlambatan pengiriman, terjadinya gangguan aplikasi dan mesin pompa.

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu disampaikan Kapolres Padang Lawas, AKBP Diari Astetika, S.IK melalui Kasat Reskrim, AKP Hitler Hutagalung, SH, MH.

 

“,kita bersama Diskoperindag telah melakukan Inspeksi mendadak (Sidak) peninjauan ke beberapa SPBU di wilayah Pasar Sibuhuan,’ kata Kasat kepada awak media ketika ditemui di salah satu SPBU, Juma’at 23/02/2024 pagi.

 

Akibat kabar berita yang sudah beredar Polres Padang Lawas bersama Diskoperindag langsung melakukan sidak ke tiga SPBU di sekitar Pasar Sibuhuan, Kabupaten Padang Lawas.

 

Dimana keterangan pihak pengelola SPBU mengatakan, bahwa belakangan sering terjadi keterlambatan pengiriman BBM dari pangkalan,’kata Kasat Hitler.

Baca Juga:  Kasi Pelayanan Kepabeanan

 

Selain itu, kata Kasat, ada beberapa SPBU yang mengalami kendala dan gangguan pada mesin pompa, serta gangguan aplikasi my Pertamina sehingga akibat berbagai kendala yang terjadi, pengisian BBM di SPBU sedikit terganggu, bukan karena kelangkaan atau kurangnya pasokan BBM,’katanya.

 

Plt. Kadis Koperindag, Marza Jennova melalui Plt. Kabid perdagangan, Magdalena S.Sos, juga menyampaikan hal yang sama sehingga masyarakat harus antri di SPBU yang ada di Sibuhuan.

 

Dari keterangan pihak kepolisian dan pemerintah kabupaten Padang Lawas melalui Diskoperindag bisa disimpulkan tidak ada kelangkaan, hanya saja keterlambatan pengiriman, dan gangguan pada mesin pompa pada salah satu SPBU sehingga dapat di simpulkan sama sekali tidak ada kelangkaan yang sebenarnya.

 

Namun hal ini kata Kasat Reskrim Polres Palas pihaknya akan tetap melakukan pemantauan di setiap SPBU.

 

Reporter : #(Tim / Red)#

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana
10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu
Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden
Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
𝐁𝐮𝐩𝐚𝐭𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐌𝐚𝐬𝐲𝐚𝐫𝐚𝐤𝐚𝐭 𝐓𝐚𝐩𝐚𝐧𝐮𝐥𝐢 𝐔𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐮𝐭 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐒𝐮𝐤𝐚𝐜𝐢𝐭𝐚 𝐝𝐚𝐧 𝐀𝐩𝐫𝐞𝐬𝐢𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐮𝐧𝐣𝐮𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐁𝐚𝐧𝐭𝐮𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐦𝐚𝐧𝐮𝐬𝐢𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐃𝐌
Pemkab Tapanuli Utara Bersama Utusan Khusus Presiden Tanam Pohon dan Bahas Mitigasi Bencana
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:08 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:00 WIB

10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:32 WIB

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:09 WIB

Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:13 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana

Berita Terbaru