Jurnalis Tv One tewas terlindas truk

- Penulis

Rabu, 13 Desember 2023 - 10:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

DELI SERDANG  (SUMUT) ANTARANEWS86.COM //-Kecelakaan lalu lintas menewaskan seorang Jurnalis (wartawan) media elektronik Tv One di Jalan Besar Deli Tua Simpang Gang Kasih, Desa Kedai Durian, Kecamatan Deli Tua, Kabupaten Deli Serdang. Kasus ini kini dalam penanganan pihak kepolisian Polsek Deli Tua. Sopir dan Kernet Truk Pengangkut Semen itu dalam pemeriksaan. Korban tewas Yoga Syahputra Simorangkir Kontributor Tv One yang biasa ngepos di Polda Sumatera Utara. Warga Jalan Banten Nomor : 3 Tanjung Gusta, Helvetia. Saat kecelakaan korban di ketahui mengendarai Sepeda Motor Honda Genio BK 4402 ALM, Rabu (13/12/2023).

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut saksi mata H Sembiring, korban tewas di tempat kejadian akibat tergilas Truk dengan muatan Semen, korban datang arah Medan menuju Polsek Deli Tua. Pas di tempat kejadian perkara (TKP) korban mendahului Truk Pengangkut Semen dari arah kiri.

Baca Juga:  Wakil Bupati Siap Perjuangkan Lanjutan Pengaliran Arus Lampu Listirik Ke Desa Banjar Malayu.

” Karena jalan macet, korban terpaksa ambil jalan luar beram namun naas pedal Sepeda Motor korban nyangkut di Semen Cor Tiang Telkom hingga membuat korban terpental ke kolong Truk Semen lalu tergilas membuat bagian bawah badan korban remuk,” ucap Sembiring, Rabu (13/12/2023).

 

Akibatnya korban mengalami luka berat dan meninggal dunia. Warga ramai mengerumuni lokasi kejadian hingga petugas kepolisian melakukan evakuasi korban sekaligus mengamankan pengendara Truck Panjang BK 8238 DO dan kendaraannya.

#(Dedi Handoko)#

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Langkat Syah Afandin Ajak Wujudkan Generasi Sehat Menuju Indonesia Emas 2045
Wabup Tiorita Tutup MTQ 58 Langkat di Sawit Seberang, PT LNK Raih Juara Umum
‎Bupati Taput Lantik 44 Kepala Sekolah dan Direktur PDAM Mual Natio, Tekankan Mutu Pendidikan dan Integritas
Bupati JTP Kukuhkan IPSM–PSM Taput 2025–2030: Perkuat Pelayanan Sosial Hingga ke Desa
Bupati Taput Sampaikan Pengantar Nota Keuangan RAPBD 2026, Fokus Pada Ketahanan Pangan, Efisiensi Belanja, dan Penguatan Pendapatan Daerah
DPRD bersama Pemkab Humbang Hasundutan adakan Rapat Paripurna
5 Orang Berhasil Diamankan Polisi Saat Bermain Judi Leng di Dalam Rumah di Balige
Operasi Zebra Toba 2025 di Kabupaten Toba Resmi Dimulai 17/11/2025
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 13:36 WIB

Bupati Langkat Syah Afandin Ajak Wujudkan Generasi Sehat Menuju Indonesia Emas 2045

Selasa, 18 November 2025 - 13:32 WIB

Wabup Tiorita Tutup MTQ 58 Langkat di Sawit Seberang, PT LNK Raih Juara Umum

Selasa, 18 November 2025 - 13:23 WIB

‎Bupati Taput Lantik 44 Kepala Sekolah dan Direktur PDAM Mual Natio, Tekankan Mutu Pendidikan dan Integritas

Selasa, 18 November 2025 - 13:19 WIB

Bupati JTP Kukuhkan IPSM–PSM Taput 2025–2030: Perkuat Pelayanan Sosial Hingga ke Desa

Selasa, 18 November 2025 - 13:14 WIB

Bupati Taput Sampaikan Pengantar Nota Keuangan RAPBD 2026, Fokus Pada Ketahanan Pangan, Efisiensi Belanja, dan Penguatan Pendapatan Daerah

Berita Terbaru