Iptu Iwan Masuri memberikan kerja nyata selama menjabat sebagai Plt Kapolsek Kualuh Hulu sejak kurang lebih Dua bulan lalu

- Penulis

Rabu, 29 November 2023 - 11:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LABUHAN BATU (SUMUT) ANTARANEWS86.COM //-Plt Kapolsek Iwan Masuri bersama jajarannya berhasil memberantas dan mempersempit peredaran gelap narkoba di wilayah hukum (Wilkum) Polsek Kualuh Hulu Polres Labuhanbatu.

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu diungkapkan ketua DPC Masyarakat Penggiat Anti Narkoba Republik Indonesia (Mapan RI) Labuhanbatu, Bung JB Gultom setelah turun langsung ke lokasi dimana selama ini menjadi tempat maraknya peredaran narkoba yang hanya berjarak tidak sampai Lima Kilo Meter dari Kantor Polsek

 

JB Gultom bersama tim awak media dari Rantauprapat dengan Kanitreskrim Polsek Kualuh Hulu IPDA Yuna H. Gultom, S.H., M.H dan timnya beberapa hari lalu, secara bersama-sama turun kelokasi untuk melihat dan memastikannya.

 

Tanpa ada unsur rekayasa dan dengan cara mendadak tim bergerak kelokasi seperti disekitaran kolam dan Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kristen, dengan menyiarkannya secara langsung dimedia sosial Facebook akun pribadinya, ternyata sudah tidak ditemukan kegiatan apapun dikedua lokasi tersebut.

Baca Juga:  Bupati Tapanuli Utara Sambut Kunjungan Kerja Wakil Presiden RI di Bandara Silangit

 

“Iya benar, kita telah cek lokasi dan tidak ada kita temukan kegiatan apapun lagi dikedua lokasi itu, sudah kosong”, ungkap team media online, itu sambil mengapresiasi kinerja Plt Kapolsek Iptu Iwan Masuri dan jajarannya.

 

Iwan Masuri mengatakan pihaknya berkomitmen untuk memberantas peredaran gelap narkoba di Wilkum Polsek Kualuh Hulu dan akan selalu mengawasi tempat-tempat yang berpotensi untuk digunakan tempat bertransaksi.

 

Dikatakannya lagi, sebagai Plt Kapolsek telah berhasil meluluhlantakkan tempat-tempat yang selama ini dijadikan transaksi jual beli barang haram yang merusak sendi-sendi kehidupan dan generasi muda.

 

“Kita telah bongkar dan luluh lantakkan pondok-pondok mereka dan kita bakar, supaya tidak dapat lagi dijadikan tempat bertransaksi dan menggunakannya mengkonsumsi barang haram itu, karena sangat merusak masyarakat, khususnya generasi muda”, pungkasnya,

#(Jefri Ritonga)#

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana
10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu
Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden
Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
𝐁𝐮𝐩𝐚𝐭𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐌𝐚𝐬𝐲𝐚𝐫𝐚𝐤𝐚𝐭 𝐓𝐚𝐩𝐚𝐧𝐮𝐥𝐢 𝐔𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐮𝐭 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐒𝐮𝐤𝐚𝐜𝐢𝐭𝐚 𝐝𝐚𝐧 𝐀𝐩𝐫𝐞𝐬𝐢𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐮𝐧𝐣𝐮𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐁𝐚𝐧𝐭𝐮𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐦𝐚𝐧𝐮𝐬𝐢𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐃𝐌
Pemkab Tapanuli Utara Bersama Utusan Khusus Presiden Tanam Pohon dan Bahas Mitigasi Bencana
Berita ini 91 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:08 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:00 WIB

10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:32 WIB

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:09 WIB

Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:13 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana

Berita Terbaru