Bupati Karo Berikan Bantuan Kepada Korban Bencana Kebakaran di Desa Dokan

- Penulis

Selasa, 30 Juli 2024 - 08:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

ANTARANEWS86.COM |Karo (Sumut)_Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang, berikan bantuan kepada korban kebakaran yang terjadi di Desa Dokan, Kecamatan Merek, Kabupaten Karo, pada Senin, (29/07/2024).

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kebakaran tersebut terjadi pada Minggu, 28 Juli 2024, sekitar pukul 12.30 WIB. Atas insiden tersebut telah menghancurkan rumah penduduk dan rumah sewa di simpang Dokan yang mengakibatkan 37 keluarga kehilangan tempat tinggal mereka.

 

Seluruh rumah tersebut mengalami kerusakan total dan tidak ada barang yang dapat diselamatkan. Saat ini, para penghuni yang terdampak telah ditampung di posko penampungan sementara di Gudang Masyarakat di Simpang Dokan.

Baca Juga:  Bupati Toba Beri Bantuan kepada Korban Rumah Terbakar di Uluan

 

Dalam kunjungannya, Bupati Cory Sriwaty Sebayang memberikan bantuan berupa beras, selimut, tikar, peralatan dapur, dan kebutuhan lainnya kepada para korban.

 

“Saya merasa sangat prihatin atas musibah kebakaran yang menimpa saudara-saudara. Semoga bantuan ini dapat meringankan beban di tengah kesulitan ini dan kita semua selalu diberikan kekuatan dan ketabahan.” ucap Bupati.

 

Bupati juga menghimbau kepada masyarakat untuk selalu berhati-hati dan waspada terhadap hal-hal yang berpotensi menimbulkan musibah kebakaran, terutama saat rumah dalam keadaan kosong.

 

(Ze)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana
10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu
Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden
Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
𝐁𝐮𝐩𝐚𝐭𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐌𝐚𝐬𝐲𝐚𝐫𝐚𝐤𝐚𝐭 𝐓𝐚𝐩𝐚𝐧𝐮𝐥𝐢 𝐔𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐮𝐭 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐒𝐮𝐤𝐚𝐜𝐢𝐭𝐚 𝐝𝐚𝐧 𝐀𝐩𝐫𝐞𝐬𝐢𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐮𝐧𝐣𝐮𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐁𝐚𝐧𝐭𝐮𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐦𝐚𝐧𝐮𝐬𝐢𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐃𝐌
Pemkab Tapanuli Utara Bersama Utusan Khusus Presiden Tanam Pohon dan Bahas Mitigasi Bencana
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:08 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:00 WIB

10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:32 WIB

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:09 WIB

Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:13 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana

Berita Terbaru