‎Pemkab Taput Berikan Penghiburan kepada Keluarga Korban Kebakaran di Siatas Barita

- Penulis

Jumat, 21 November 2025 - 12:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

ANTARANEWS86.com_, TAPUT, ‎Wakil Bupati Tapanuli Utara Dr. Deni Parlindungan Lumbantoruan, ST., M. Eng memberikan penghiburan kepada keluarga Jefri Panggabean dan keluarga Marlon Simbolon, korban musibah kebakaran di Desa Lumban Siagian, yang terjadi pada sekitar pukul 04.30 dini hari, Siatas Barita (Jumat, 21/11/2025).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

‎Dalam kunjungannya, Wabup didampingi Asisten Pemerintahan dan Kesra, Plt. Asisten Perekonomian dan Pembangunan serta para pimpinan perangkat daerah menyampaikan ‘Boras si pir ni tondi’ dan ‘Aek sitio-tio’ sebagai ungkapan penghiburan.

‎”Bapak Bupati bersama seluruh jajaran Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara turut berdukacita atas musibah ini dan berkomitmen memberikan pendampingan yang diperlukan bagi keluarga yang terdampak. Semoga dukacita ini lekas berlalu. Kita berdoa kiranya Tuhan menambahkan kekuatan dan berkat bagi bapak dan ibu serta keluarga yang terdampak musibah ini,” ujar Wabup Deni Parlindungan saat menyampaikan penghiburan kepada keluarga korban.

Baca Juga:  Perkenalan Plt. Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Kendal

‎Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara juga menyerahkan dana sosial spontanitas para pimpinan perangkat daerah sebagai bentuk kepedulian untuk meringankan beban para korban.

 

Kepala desa Lumban Siagian Julu mewakili keluarga korban mengucapkan rasa terima kasih atas respon cepat jajaran Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara dan juga kunjungan Wakil Bupati tersebut.

 

(DEMOKRASI L.T)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana
10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu
Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden
Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
𝐁𝐮𝐩𝐚𝐭𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐌𝐚𝐬𝐲𝐚𝐫𝐚𝐤𝐚𝐭 𝐓𝐚𝐩𝐚𝐧𝐮𝐥𝐢 𝐔𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐮𝐭 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐒𝐮𝐤𝐚𝐜𝐢𝐭𝐚 𝐝𝐚𝐧 𝐀𝐩𝐫𝐞𝐬𝐢𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐮𝐧𝐣𝐮𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐁𝐚𝐧𝐭𝐮𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐦𝐚𝐧𝐮𝐬𝐢𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐃𝐌
Pemkab Tapanuli Utara Bersama Utusan Khusus Presiden Tanam Pohon dan Bahas Mitigasi Bencana
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:08 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:00 WIB

10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:32 WIB

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:09 WIB

Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:13 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana

Berita Terbaru