Forkopincam Lingga Bayu Lepas Kontingen Pramuka Menuju Bumi Perkemahan Deli Serdang 

- Penulis

Rabu, 20 November 2024 - 05:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

MADINA  (SUMUT) ANTARANEWS86.COM|Forkopimcam Kecamatan Lingga Bayu terdiri dari camat , Edy Ihsan Lubis SH,Sekcam Lingga Bayu,Korwil Xll, Kepala Puskesmas,Ka. Kwarran Lingga Bayu dan beberapa Kepala sekolah dan instansi lainnya, Melepas kontingen Pramuka Senin pada (18/11)2024).

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Camat Lingga Bayu, Edy Ihsan Lubis SH dalam sambutannya berpesan kepada adik -adik Pramuka yang menjadi kontingen dapat menjaga kesehatan dan nama baik daerah kita dari informasi Ka, Kwarran kita adek – adek masih berkumpul di kantor Kwarcab Madina dan di lepas kembali dari kabupaten Madina menuju bumi perkemahan Galang, Deli Serdang Sumatera Utara.

 

Perlu kami sampaikan kepada adek adek, saat ini cuaca kurang bersahabat akibat suhu panas tidak stabil berdampak terhadap kesehatan sehingga perlu menjaga kesehatan di saat mengikuti Kegiatan Perkemahan Bela Negara ini,selain itu perlu juga di jaga nama baik daerah kita Madina Khusus nya kecamatan Lingga Bayu”, kata camat Edy.

Baca Juga:  Pemkab Langkat Perkuat Akuntabilitas dan Transparansi Dana Desa atas Arahan Bupati Afandin

 

Sementara Ka, Kwarran Lingga Bayu Kholis Nasution juga menyampaikan,” adek – adek harus kompak dan semangat dalam mengikuti kegiatan kemah bela Negara dimana kegiatan ini pasti membutuhkan fisik yang kuat dan sehat karena akan di porsir dengan di siplin waktu yang ketat karena kegiatan Panitia bekerja sama TNI dan Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sumatera Utara Kegiatan di laksanakan pada tanggal 20- 23 November 2024, di Brigif 7 Rimba Raya Kodam 1 Bukit barisan Kecamatan Galang Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara.

 

Kita do’akan adek – adek utusan yang berangkat. Dalam perjalanan,selamat dan pulangnya diberikan keselamatan, kesehatan, kesuksesan dan lindungan dari Allah SWT. Aamiin.

 

(M.SN)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana
10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu
Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden
Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
𝐁𝐮𝐩𝐚𝐭𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐌𝐚𝐬𝐲𝐚𝐫𝐚𝐤𝐚𝐭 𝐓𝐚𝐩𝐚𝐧𝐮𝐥𝐢 𝐔𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐮𝐭 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐒𝐮𝐤𝐚𝐜𝐢𝐭𝐚 𝐝𝐚𝐧 𝐀𝐩𝐫𝐞𝐬𝐢𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐮𝐧𝐣𝐮𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐁𝐚𝐧𝐭𝐮𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐦𝐚𝐧𝐮𝐬𝐢𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐃𝐌
Pemkab Tapanuli Utara Bersama Utusan Khusus Presiden Tanam Pohon dan Bahas Mitigasi Bencana
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:08 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:00 WIB

10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:32 WIB

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:09 WIB

Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:13 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana

Berita Terbaru