Rapat Paripurna DPRD Toba Dalam Rangka HUT ke-26, Dihadiri 2 Orang Mantan Bupati

- Penulis

Senin, 10 Maret 2025 - 05:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TOBA (SUMUT) ANTARANEWS86.COM// Puncak acara kemeriahan HUT Toba yang ke-26 diadakan pada hari Senin 10/03/2025 di pusatkan di lapangan Sisingamangaraja Venue Balige.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelum acara puncak, diadakan rapat paripurna di gedung DPRD Kabupaten Toba. Ketua DPRD Frans Hendrik membuka rapat tersebut. Sekda kabupaten Agus Sitorus membacakan perjalanan kabupaten Toba yang dimekarkan sejak tgl 9 Maret 1999 dari Kabupaten induk Tapanuli Utara.

 

Sudah 26 tahun Toba mekar dan sudah banyak kemajuan yang dicapai. Kiranya kedepan Toba bisa mantap dan sejahtera. Demikian Sekda mengakhiri laporannya.

Baca Juga:  Polda Lampung Peringati HUT Brimob yang ke-78, Negara Aman Untuk Indonesia Maju

 

Bupati Efendi Napitupulu mengharapkan kerjasama yang baik kedepan bersinergi bersama staf dengan DPRD Kabupaten Toba untuk mencapai Toba yang mantap menuju Indonesia emas tahun 2045.

 

Pada saat paripurna hadir 2 orang mantan Bupati yaitu Bupati pertama Sahala Tampubolon dan Bupati ketiga Kasmin Pandapotan Simanjuntak.

 

Turut hadir pada rapat tersebut semua OPD, Camat sekabupaten Toba Forkopimda serta tokoh Agama dan tokoh masyarakat.

(aes)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Langkat Syah Afandin Tinjau Langsung dan Salurkan Bantuan Untuk Warga Terdampak Banjir
Evakuasi Lansia Penderita Stroke di Batu Melenggang, Polsek Hinai Tanggap Cepat Pindahkan Korban ke Posko
Bupati Langkat Syah Afandin Respon Cepat Tanggapi Banjir di 9 Kecamatan
Pengemudi Mobil Pajero Pelaku Tabrak Lari di Laguboti Berhasil Diamankan Satlantas Polres Toba di Siborong-borong 
Prestasi Polsek Balige, Motor Hilang Berhasil Ditemukan, Warga Apresiasi dan Sampaikan Terimakasih  
Humbang Hasundutan Diterjang Banjir Bandang
Curah Hujan Tinggi Sebabkan Banjir di Pangkalan Brandan, Polres Langkat Lakukan Penanganan Cepat
Bupati Taput Tinjau Longsor di Adiankoting: Akses Taput–Tapteng Lumpuh Dua Hari
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 11:23 WIB

Bupati Langkat Syah Afandin Tinjau Langsung dan Salurkan Bantuan Untuk Warga Terdampak Banjir

Kamis, 27 November 2025 - 08:32 WIB

Evakuasi Lansia Penderita Stroke di Batu Melenggang, Polsek Hinai Tanggap Cepat Pindahkan Korban ke Posko

Kamis, 27 November 2025 - 07:34 WIB

Bupati Langkat Syah Afandin Respon Cepat Tanggapi Banjir di 9 Kecamatan

Kamis, 27 November 2025 - 06:33 WIB

Pengemudi Mobil Pajero Pelaku Tabrak Lari di Laguboti Berhasil Diamankan Satlantas Polres Toba di Siborong-borong 

Kamis, 27 November 2025 - 06:18 WIB

Prestasi Polsek Balige, Motor Hilang Berhasil Ditemukan, Warga Apresiasi dan Sampaikan Terimakasih  

Berita Terbaru