Jelang HUT Bhayangkara Ke – 78 Polsek Lingga Bayu Laksanakan Berbagai Acara

- Penulis

Jumat, 21 Juni 2024 - 07:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

ANTARANEWS86.COM |MANDAILING NATAL (SUMUT)–Menjelang Peringatan HUT Bhayangkara ke -78 tahun 2024 personil Polsek Lingga Bayu di bawah pimpinan AKP. Marlon Raja Gukguk laksanakan berbagai kegiatan di wilayah hukum nya.

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seperti terpantau pada Kamis (20/06/2024) setelah melaksanakan apel pagi yang di pimpin langsung Kanit Reskrim Ipda Ibrahim Ihsan langsung kelapangan untuk mengadakan kegiatan Bhakti Religi Hari Bhayangkara ke -78 di tahun 2024 di desa Dalam Lidang Kecamatan Lingga Bayu.

Ada tiga kegiatan yang terpantau dilaksankan pihak personil Polsek Lingga Bayu pada hari Kamis (20/06/2024), sekitar pukul 10.30 wib di Mesjid Nurul Hidayah dengan pengurus mesjid Nurul Hidayah desa Dalan Lidang Kecamatan Lingga Bayu Kabupaten Mandailing Natal melaksanakan kebersihan dengan memberikan alat pembersih mesjid, baru dilanjutkan di Gereja HKI dusun Banjar Selamat desa Perkebunan dengan melaksanakan kebersihan tempat ibadah yang didampingi pengurus gereja HKI bapak J. Panjaitan dan sekaligus penyerahan alat alat kebersihan juga yang diserahkan langsung oleh Kanit Reskrim Ipda Ibrahim Ilham.

 

Kegiatan ini mengangkat tema Polri Presesi Mendukung Percepatan Transfortasi Ekonomi Yang Eklusif Dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas.

 

Kegiatan kedua dilaksanakan pada hari yang sama sekitar pukul 14.30 wib, di wilayah hukum Polsek Lingga Bayu, tepat nya di lingkungan perkantoran Polsek Lingga Bayu dengan melaksanakan Bhakti Sosial Penanaman Pohon Hari Bhayangkara ke -78 ditahun 2024.

Baca Juga:  Peresmian Gedung Padepokan Setia Hati Terate (PSHT) Cabang Langkat 

 

Sedangkan kegiatan ketiga dilaksanakan pada Kamis sore (20/06/2024) sekitar jam 15.40 wib memberikan bantuan sosial kepada masyarakat jelang hari HUT Bhayangkara ke -78 ditahun 2024 ini, adapun kegiatan penyerahan bantuan ini di paksakan di daerah pemukiman warga di Kecamatan Lingga Bayu.

 

Ada pun masyarakat yang menerima bantuan diantara nya :

1.Nama Masdelima Nasution , umur 75 tahun, Agama Islam, pekerjaan Mengurus Rumah Tangga, Alamat Kelurahan Simpang Gambir.

2.Nama Masmi, Umur 65 tahun, agama Islam, Pekerjaan mengurus Rumah tangga, Alamat Kelurahan Simpang Gambir.

3. Nama Suriani, Umur 58 tahun, agama Islam, Pekerjaan mengurus Rumah Tangga, Alamat Kelurahan Simpang Gambir.

4.Nama Awaluddin Rangkuti , Umur 65 tahun, Pekerjaan Tani, Agama Islam, Alamat Kelurahan Simpang Gambir.

5. Nama Udin , Umur 65 tahun, Pekerjaan Tani, Agama Islam , Alamat Kelurahan Simpang Gambir.

Warga masyarakat kelurahan Simpang Gambir Kecamatan Lingga Bayu yang mendapat bantuan juga tidak lupa mengucapkan terima kasih kepada personil Polsek Lingga Bayu.

 

Berdasarkan hasil konfirmasi awak media ini dengan AKP. Marlon Raja Gukguk melalui Kanit Reskrim Ipda Ibrahim Ilham mengatakan,” Semua kegiatan ini kita laksanakan berdasarkan arahan dari pimpinan kita Kapolres Mandailing Natal AKBP. Arie Sofandi Paloh S.H SIK , dan alhamdulillah sudah dapat terlaksana sesuai harapan.

 

Reporter : # (M.SN)#

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana
10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu
Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden
Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
𝐁𝐮𝐩𝐚𝐭𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐌𝐚𝐬𝐲𝐚𝐫𝐚𝐤𝐚𝐭 𝐓𝐚𝐩𝐚𝐧𝐮𝐥𝐢 𝐔𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐮𝐭 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐒𝐮𝐤𝐚𝐜𝐢𝐭𝐚 𝐝𝐚𝐧 𝐀𝐩𝐫𝐞𝐬𝐢𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐮𝐧𝐣𝐮𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐁𝐚𝐧𝐭𝐮𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐦𝐚𝐧𝐮𝐬𝐢𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐃𝐌
Pemkab Tapanuli Utara Bersama Utusan Khusus Presiden Tanam Pohon dan Bahas Mitigasi Bencana
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:08 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi GAMKI dalam Natal Nasional dan Aksi Sosial Tanggap Bencana

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:00 WIB

10 Pejabat Teras Kabupaten Toba Setingkat Eselon II Dilantik Bupati Efendi Napitupulu

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:32 WIB

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:09 WIB

Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:13 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana

Berita Terbaru