Tim Gercep Baznas Kunjungi Dan Bantu Penderita Sakit

- Penulis

Selasa, 14 November 2023 - 05:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

MANDAILING NATAL (SUMUT) ANTARANEWS86.COM //- Tim gerak cepat (Gercep) Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Mandailing Natal kembali bergerak mengunjungi dan membantu penderita sakit di sejumlah desa di Kabupaten Mandailing Natal, Senin (13/11/2023) menjelang tengah malam.

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tim Baznas pertama mengunjungi dan membantu Rahmad Pandapotan, yang menderita sakit, warga Kelurahan Dalalidang, Kecamatan Panyabungan. Tim Baznas ke Dalanlidang dipimpin Wakil Ketua II Baznas Madina Faizal Nasution, S.Sos sekaligus menyerahkan bantuan Baznas Madina Rp 2 juta.

 

Seusai salat magrib, Tim Gercep Baznas dipimpin Wakil Ketua III Tan Huzain, SPd, MPd bergerak ke Magalombang, Kec. Lembah Sorik Marapi, mengunjungi dan membantu penderita sakit.

 

Wakil Ketua III Baznas Madina Tan Huzein didampingi Ketua BKM Masjid Agung Nur Ala Nur Panyabungan H. Muhammad Amin Rangkuti menyerahkan bantuan kepada warga menderita sakit.

Baca Juga:  Menteri Nusron Harap NIB dan NOP di Sumsel Segera Integrasi, Bisa Tingkatkan Pendapatan Daerah Tanpa Menaikkan Pajak

 

Tan Huzein menyerahkan Rp 2 juta sembari berharap uang ini dipakai dan di do’akan segera diangkat Allah dari sakitnya.

 

Sedangkan H. Nuhammad Amin Rangkuti yang juga menjadi mubaligh di sejumlah tempat di kawasan ini, memberi motivasi sekaligus berdoa semoga lekas sembuh. “Kami minta perbanyak baca Alquran,” ujar Ustadz H. Amin.

 

Tim Gercep Baznas Madina dipimpin Tan Huzein bergerak menuju Pasar Maga, Kecamatan Lembah Sorik Marapi (LSM) mengunjungi dan membantu menyerahkan penderita sakitRp1,5 juta.

 

Wakil Ketua III Baznas Madina Tan Huzein, SPd, MPd mengungkapkan,bantuan diserahkan kepada penderita sakit diharap segera dipergunakan sebaik-baiknya dan didoakan segera sembuh.

 

“Kita berharap, makin banyak yang membayar zakat melalui Baznas, insya Allah makin banyak yang bisa kita perbuat untuk kemaslahatan orang banyak,” ujar Tan Huzein.

 

Reporter : #(M.SN)#

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel www.antaranews86.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden
Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana
𝐁𝐮𝐩𝐚𝐭𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐌𝐚𝐬𝐲𝐚𝐫𝐚𝐤𝐚𝐭 𝐓𝐚𝐩𝐚𝐧𝐮𝐥𝐢 𝐔𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐮𝐭 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐒𝐮𝐤𝐚𝐜𝐢𝐭𝐚 𝐝𝐚𝐧 𝐀𝐩𝐫𝐞𝐬𝐢𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐮𝐧𝐣𝐮𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐁𝐚𝐧𝐭𝐮𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐦𝐚𝐧𝐮𝐬𝐢𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐃𝐌
Pemkab Tapanuli Utara Bersama Utusan Khusus Presiden Tanam Pohon dan Bahas Mitigasi Bencana
Pemkab Tapanuli Utara Gelar Syukuran Tahun Baru 2026 Bersama Forkopimda dan Masyarakat
Bupati Tapanuli Utara Tinjau Pembangunan Jembatan Pascabencana di Purbatua
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:32 WIB

Selaraskan Asta Cita di Daerah, Bupati Rokan Hulu Hadiri Rakornas Sinergi Program Prioritas Presiden

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:09 WIB

Mengawali 2026, Polres Toba Hadir di Tengah Masyarakat, Pastikan Aktifitas Warga Berjalan Aman dan Lancar

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:13 WIB

‎Pemkab Tapanuli Utara Harapkan Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi secara Terintegrasi Pemulihan Pascabencana

Senin, 12 Januari 2026 - 13:31 WIB

𝐁𝐮𝐩𝐚𝐭𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐌𝐚𝐬𝐲𝐚𝐫𝐚𝐤𝐚𝐭 𝐓𝐚𝐩𝐚𝐧𝐮𝐥𝐢 𝐔𝐭𝐚𝐫𝐚 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐮𝐭 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐒𝐮𝐤𝐚𝐜𝐢𝐭𝐚 𝐝𝐚𝐧 𝐀𝐩𝐫𝐞𝐬𝐢𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐮𝐧𝐣𝐮𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐁𝐚𝐧𝐭𝐮𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐦𝐚𝐧𝐮𝐬𝐢𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐃𝐌

Senin, 12 Januari 2026 - 13:23 WIB

Pemkab Tapanuli Utara Bersama Utusan Khusus Presiden Tanam Pohon dan Bahas Mitigasi Bencana

Berita Terbaru